BLOG TERBARU SAYA ADA DI WWW.JILBABBACKPACKER.COM

Monday, November 2, 2009

Islam Ya, Sholat No

Rata-rata orang Turki memeluk agama Islam.Tapi..islamnya hanya sebatas ktp aja. Mereka nggak pernah salat, nggak puasa, dan nggak melakukan hal lainnya yang seharusnya dilakukan orang Islam. Paham seperti ini mulai menjangkiti warga Turki, khususnya kaum muda, sejak kekuasaan Kemal Ataturk. Presiden yang disebut-sebut orang Turki sebagai Bapak Pembaharuan ini memang lumayan gila. Salah satu yang ia lakukan adalah mengubah azan dari bahasa Arab menjadi bahasa Turki.

Mahmet kerap kali bercerita tentang paham kebanggaannya itu. Menurutnya, buat apa salat kalau ia tak paham makna salat. Buat apa mengaji kalau ia tak mengerti sedikitpun arti Al Qur’an. Buat apa puasa kalau ia tak merasakan manfaatnya. Baginya, cukup memeluk agama Islam saja, maka ia pasti masuk surga. Astaghfirullah..

Labels:

2 Comments:

Blogger Runi said...

Ohhh i see, pantesan waktu kita lagi dijalan (hari jumat) pas solat jumat dari pihak travel guide nya santai-santai aja, padahal rombongab kantor udah panik nyari meshid buat solat :)

December 16, 2012 at 4:53 PM

 
Blogger rahma said...

Iya, malah banyak yang makan (maaf) babi dan minum bir juga, lho!

December 16, 2012 at 7:16 PM

 

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home